Resume Story Night Whisper Jakarta 3D
Ustadz Nouman merespon dengan mengajukan pertanyaan, “Tahukah kamu satu hal yang aku tekankan berkali-kali, berulang-ulang?” Ada dua macam kata yang berperang di dalam dirimu. Yang pertama adalah kata-kata yang menciptakan ketidakstabilan (instability).Yang kedua adalah kata-kata yang menciptakan kestabilan (stability).