[SSR1442H] Q.S Al-Kaafirun
Sharing Shubuh Ramadhan #19 Tanggal 1 Mei 2021 Kontributor : Heru Wibowo Notulen : Alp Arslan Asal mula munculnya surat Al-Kafirun karena usaha kaum Quraisy untuk mengejek, mencemooh, mengolok-olok, mengucapkan kata kasar kepada Rasulullah SAW, ada pula usaha untuk menyakiti Rasulullah SAW secara fisik. Dan semua usaha itu gagal dilancarkan untuk menghadang dakwah dan kalimat… Read More [SSR1442H] Q.S Al-Kaafirun